Cuitan Wali Kota New York Terkait Tes Corona Tim NBA

Admin
UTC
2 kali dilihat
0 kali dibagikan

“Tests should not be for the wealthy, but for the sick.”

Kata Wali Kota New York Bill de Blasio di Twitter-nya saat mengkritisi tim-tim NBA yang dapet akses tes corona, sedangkan warga biasa dan tenaga kesehatan di kotanya banyak yang nggak bisa dites karena alat-alatnya yang terbatas. Komentar Blasio ini muncul nggak lama setelah tim-tim top di NBA kayak Brooklyn Nets, Utah Jazz, Boston Celtics, hingga Oklahoma City Thunder menyatakan bahwa seluruh anggota tim-nya udah dites corona.

Pantesan Bruno Mars pengen jadi billionnaire so f**kin’ bad ya…

© 2025 Catch Me Up!. All Rights Reserved.